close

Total Pageviews

Tentang Saya

My photo
Seorang Juru Pawon yang masih terus belajar

Translate

Followers

Monday, December 4, 2017

Nasi Kebuli Sapi

Nasi Kebuli Sapi























A. Nasi Kebuli




Bahan :




- 1/2 kg.    Beras Basmati
-  750 g.    Daging Sapi, siap olah
- 70 ml.     Santan Instant
- 1 btr.      Bawang Bombay, iris tipis
- 10 btr     Bawang Merah, haluskan
- 5 siung   Bawang Putih, haluskan
- 3 sdm     Kebuli Powder
- 1 sdm.    Lada Bubuk
- 1 sdm     Kunyit Bubuk
- 4 sdm     Kaldu Bubuk Non MSG
- 3 btg      Serai
- 7 lbr       Daun Jeruk
- 7 lbr       Daun Salam
- 6 sdm.    Tomato Puree
- secukupnya Minyak Samin / Ghee
- secukupnya Minyak Kelapa
- secukupnya Air
- secukupnya Bawang Merah Goreng
- secukupnya Kismis




Cara membuat :



- Rebus daging sapi dalam air mendidih hingga lunak, pisahkan daging dari kaldunya . Sisihkan
- Kukus beras basmati 5 menit. Sisihkan
- Panaskan minyak kelapa + bawang bombay + bawang merah + bawang putih + lada + kunyit + serai + daun jeruk + salam, tumis hingga harum
- Tambahkan beras basmati + air kaldu sapi + santan + kaldu bubuk non MSG + tomato puree. Masak hingga air kaldu terserap
- Tambahkan kismis Kukus nasi hingga tanak
- Tambahkan minyak samin / ghee, aduk rata
- Sajikan dengan taburan bawang merah goreng + daging bumbu kecap




B. Daging Bumbu Kecap




Bahan :



- 750 g.      Daging sapi, siap olah
- 8 btr.       Bawang Merah, haluskan
- 4 siung.   Bawang Putih, haluskan
- 1 sdt.       Lada Bubuk
- 2 sdt.       Ketumbar Bubuk
- 2 sdm.     Gula Palem
- 1 sdt.       Garam
- secukupnya Air
- secukupnya Kecap Manis
- 1 btr.        Bawang Bombay, potong-potong
- secukupnya Minyak Kelapa



Cara membuat :



- Panaskan minyak kelapa + bawang merah + bawang putih + ketumbar + lada, tumis hingga harum
- Tambahkan daging sapi , aduk rata
- Tambahkan air + gula palem + garam, masak hingga air meresap
- Tambahkan kecap manis + bawang bombay, masak hingga tanak.